Penyebab Pengapuran Tulang


Pengapuran bisa terjadi pada siapa saja dan terjadi dalam waktu yang lama. Umumnya, gangguan akan semakin besar di usia lebih dari 40 tahun.


Gejala pengapuran itu sendiri terjadi sejak kita masih muda seperti menggunakan alas kaki datar setiap hari. Mudah lelah serta dibarengi dengan nyeri pada tumit adalah gejala awal dari pengapuran tulang sendi. Hal ini disebabkan karena terjadi kram otot betis akibat otot tumit menanggung beban seluruh tubuh.

Untuk langkah awal meringankannya, anda dapat lakukan langkah sederhana seperti:

  • Mengangkat kaki dengan cara berbaring kemudian angkat kaki lebih tinggi dari kepala agar peredaran darah di kaki normal.
  • Lakukan kompres. Gunakan kantong khusus yang telah diisi es batu kemudian kompres di bagian yang sakit. Hal ini bertujuan agar pembuluh darah yang menyempit menjadi lebar.
  • Pembebatan. Gunakan alat khusus untuk membebat area yang sakit. Jika perlu, anda dapat menggunakan tenaga ahli untuk melakukannya.
  • Rilekskan kaki dengan memberikan sedikit pijatan lembut.
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Klinik Herbal Tulang - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger